Headlines News :
Home » , » PENYEMBELIHAN HEWAN QURBAN warga dusun bendorejo rt02/03,sendang wonogiri

PENYEMBELIHAN HEWAN QURBAN warga dusun bendorejo rt02/03,sendang wonogiri

Written By gajah mungkur comunity on Jumat, 26 Oktober 2012 | 01.54

Segala puji bagi Allah Ta’ala, Rabb semesta alam. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam, keluarga, para sahabat dan orang-orang yang meniti jalan mereka hingga akhir zaman.
Menyembelih hewan qurban adalah sesuatu yang disyari’atkan berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah dan Ijma’ (konsensus kaum muslimin). Sebuah ayat yang menjadi pertanda disyari’atkannya ibadah qurban adalah firman Allah ta’ala,
“Maka dirikanlah shalat karena Rabbmu, dan berqurbanlah” (QS. Al-Kautsar: 2).

عن عائشة : أن رسول الله صلى الله عليه و سلم قال ما عمل آدمي من عمل يوم النحر أحب إلى الله من إهراق الدم ( رواه الترمذي )
Nabi shallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Tidaklah anak Adam melakukan suatu amalan pada hari Nahr (Idul Adha) yang lebih dicintai oleh Allah melebihi mengalirkan darah (qurban),.” (HR. Tirmidzi, shahih).
 
warga dusun bendorejo rt02 rw 03 kelurahan sendang wonogiri melakukan penyembelihan hewan kurban,dalam idhul adha tahun ini warga rt 2/03 bendorejo menyembelih 1 ekor sapi dan 4 ekor kambing,kegiatan ini di lakukan setiap tahun dalam rangka memperingati hari raya idhul adha,yaitu hari raya korban,yaitu  ketika nabi Ibrahim (Abraham), yang bersedia untuk mengorbankan putranya Ismail untuk Allah, akan mengorbankan putranya Ismail, kemudian digantikan oleh-Nya dengan domba.

 Pada hari raya ini, umat Islam berkumpul pada pagi hari dan melakukan salat Ied bersama-sama di tanah lapang, seperti ketika merayakan Idul Fitri. Setelah salat, dilakukan penyembelihan hewan kurban, untuk memperingati perintah Allah kepada Nabi Ibrahim yang menyembelih domba sebagai pengganti putranya.





setelah melakukan takbir tahmid dan sholat idhul adha di halaman parkir obyek wisata waduk gajahmungkur,para warga dusun bendorejo langsung menuju ke sebelah masjid al iklas mereka berkumpul dan bersama-sama melakukan penyembelihan hewan,yang di lakukan oleh bapak H,kadimin. penyembelihan ini di lakukan dengan khikmat dan berjalan dengan lancar,setelah selesai dilakukan pembagian hewan kurban kepada warga setempat.
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Masyarakat gajah mungkur - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template